Author Archives: Erlina Widjaja
Aku Istimewa
Menghatar Anak untuk memahami bahwa dirinya sangat istimewa, sehingga mensyukuri dan menerima perbedaan dan keunikan dirinya adalah salah satu langkah bagaimana menanam benih kepercayaan diri kepada Anak. Anak sangat perlu untuk memiliki gambar diri yang benar. Buku ini dilengkapi dengan…
Memahami Kilau Bintang Kecil – Langkah Awal Menyulam Kepercayaan Diri Anak Sejak Usia Dini (1)
Buku jilid 1 (satu) seri parenting ini ditulis oleh Ibu Erlina Widjaja- ketua PKBM Solusi Mandiri Sentosa. Ditulis dari hati yang peduli akan generasi muda bangsa. Tidak rela bila potensi diri yang dahsyat pada setiap anak bangsa ini hanya…
Mengasah Kilau Bintang Kecil -Upaya Berkelanjutan dalam Menyulam Kepercayaan Diri Anak Sejak Usia Dini
Penting sekali Kepercayaan Diri bagi perkembangan dan sukses seorang anak dalam meraih masa depannya. Bagaimana orangtua dan pendidik mengasahnya sedari dini? Sebuah buku panduan yang praktis untuk dibaca dan disimak karya Kepala PKBM Solusi Mandiri Sentosa Mengasah Kilau Bintang Kecil…
Upgrading Penggerak Komunitas Belajar IKM
Kegiatan Upgrading Penggerak Komunitas Belajar IKM yang diadakan oleh Balai Besar Guru Penggerak (BBGP) DIY Yogyakarta pada tanggal 21-23 Agustus 2023 di BPMP DKI Jakarta. Dari 40 sekolah yang terpilih, PKBM Solusi Mandiri Sentosa terpilih dan berkesempatan untuk…
Perempuan Inovasi 2023
Pada hari selasa (22 Agustus 2023), tim X-EMOTAL diundang oleh Markoding untuk mempresentasikan hasil karya mereka di acara Peluncuran Program Perempuan Inovasi 2023. Acara tersebut dilaksanakan di Ganara Art Space Plaza Indonesia dan diwakilkan oleh Carine dan Joana sebagai salah…
PKBM Solusi Mandiri Sentosa ke Panggung Marcoding-UNICEF
Melalui Tim X'Emotal dari PKBM Solusi Mandiri Sentosa dari Jakarta Barat 1. Dengan karyanya sebuah prototype aplikasi untuk melatih ekspresi dan emosi secara digital bg anak berkebutuhan khusus dan PAUD. Telah berhasil terpilih untuk demo solusi digitalnya dihadapan…